institut ibu profesional

Aliran Rasa KLIP 2024

Jumpa lagi postingan tahunan Shirei yakni Aliran Rasa Klip 2024! Alhamdulillah tahun ini Shirei juga berhasil lulus meski tidak gemilang di KLIP. Kalau pas Aliran rasa 2023 masih ada tuh, dapat badges emas, sekarang… AHAHHAHA badges minimal aja, lah! Eh iya, sebelum lanjut curhat, KLIP itu singkatan dari Kelas Literasi Ibu Profesional. Websitenya bisa diakses di […]

Aliran Rasa KLIP 2024 Read More »

5 Cara Mengatasi Writer Block dengan Efektif

5 Cara Mengatasi Writer Block dengan Efektif

Writer block ini, meski sudah bertahun-tahun jadi penulis, bukannya malah hilang, tapi kadang malah semakin menjadi, lho! Shirei hampir tiap bulan kena T_T Namun, ada juga lho yang bilang kalau writer block ini cuma mitos! Menurut teman-teman sendiri, Writer block itu fakta apa mitos? Apa pun itu, kali ini Shirei akan membagikan cara Shirei mengatasi

5 Cara Mengatasi Writer Block dengan Efektif Read More »

7 Cara Lengkap Menulis Novel untuk Pemula

7 Cara Lengkap Menulis Novel untuk Pemula

Shirei sudah beberapa kali menulis tentang tahap-tahap menulis novel. Salah satunya di postingan Cara Menulis Novel Bagi Pemula. Hanya saja, di sana, lebih riweuh alias lebih melebar sekali karena Shirei sekaligus menyertakan pranala ke halaman tutorial Shirei yang lain di blog Tips Menulis Novel Gratis ini. Nah, di postingan kali ini, Shirei sederhanakan menjadi 7

7 Cara Lengkap Menulis Novel untuk Pemula Read More »

kekuatan Super Ibu yang juga Penulis

Kekuatan Super Ibu yang Juga Penulis

Sering Shirei dapat pertanyaan, kekuatan macam apa yang bisa bikin Shirei bisa update satu bab sehari novel untuk KBM, dua atau tiga kali seminggu untuk Wattpad dan Joylada. Mungkin karena Shirei SuperMom? Ahahaha Bercanda, Guys! Sebenarnya Shirei nggak semaso itu. Kualitas tulisan sehari satu bab, dengan seminggu satu bab jelas berbeda. Cerita Shirei yang di

Kekuatan Super Ibu yang Juga Penulis Read More »

balai main ceria iip

Resume Gelanggang Inspirasi Leader Balai Kampung Komunitas Ibu Profesional

Bismillah. Halo, teman-teman! Lama Shirei nggak update blog. Buat yang nunggu tips menulis novel gratis, InsyaAllah soon, ya. Hari ini Shirei mau ngerjain tugas dulu tentang Resume Gelanggang Inspirasi leader balai kampung komunitas Ibu Profesional Buat yang belum tahu apa itu Ibu Profesional, bisa melipir ke webnya atau baca-baca aliran rasa Shirei di kategori IIP-Depok.

Resume Gelanggang Inspirasi Leader Balai Kampung Komunitas Ibu Profesional Read More »

20200101 054759 0000

Tantangan Penulis di tahun 2020

Bismillah. Tahun baru telah tiba. Meski kita bukanlah tipe yang merayakan baru dengan begadang dan menyalakan kembang api, tapi Shirei rasa tidak ada salahnya menjadikan tahun baru sebagai momentum untuk merekap dan mengevaluasi ulang semua yang telah kita lakukan setahun kemarin. Soalnya, semua sistem dan perhitungan umumnya mulai direstart di awal tahun. Akan lebih mudah

Tantangan Penulis di tahun 2020 Read More »

Aliran Rasa Stadium generale IIP

Aliran Rasa Stadium generale IIP

Bismillah. Menyimak materi IIP (Institute Ibu Profesional) semalam rasanya nyeees gitu. BERUBAH atau KALAH Lalu setelah membaca begitu deras chat yang luar biasa di telegram, akhirnya kami para mahasiswa diminta menulis Aliran Rasa Stadium generale IIP Membaca sneak peak perjuangan para istri yang berjuang beradaptasi, berubah, lalu menjadikannya lebih baik itu mengesankan. Masya Allah. Shirei

Aliran Rasa Stadium generale IIP Read More »

error: Maaf, tidak diperkenankan klik kanan. Tautan akan terbuka langsung ke halaman baru.
Scroll to Top